Manajemen diri dan Organisasi

Potensi adalah setiap jiwa atau orang memiliki tujuan penciptaan yang berbeda(maksud berbeda disini yaitu mempunyai peluang yang sama untuk berhasil baik menjadi dirinya sendiri maupun mendapatkan peran yang diberikan oleh orang lain),memiliki peran dalam kehidupan yang akan kalian jalankan.

Cerita:
suatu ketika ada satu pohon,satu pohon itu dipukul dengan kapak ,orang yang pertama kali melihatnya memukul 40 kali karena belum roboh dia pergi ,kemudian orang kedua memukul 20 kali belum juga roboh ,kemudian datanglah seorang yang ketiga dia dengan satu kali tebasan kapak dapat merobohkan pohon.
kesimpulan:semua (3 orang) tersebut memiliki peranannya walaupun berbeda.

Manajemen diri

Istilah manajemen memiliki beberapa pengertian diantaranya :mengatur,menata,mengelola.

Manajemen diri  agar sukses maka harus memiliki 3 kecerdasan yaitu SQ  kearah individual,EQ dan ESQ kearah sosial.

dirinyanya(individu) baik dan dapat membaikan sosialnya.

Manajemen diri harus memiliki 3 pengelolaan yaitu:

1).pengelolaan potensi-->Sumber Daya Manusia, 2).pengelolaan waktu, 3).pengelolaan motivasi-->Niat


Pengelolaan Potensi
Sebelumnya harus dapat mengenal diri sendiri,siapa nama saya,dan lainnya,mengenal sifat diri,mengenal kepribadian diri .jangan sampai kita menderita keterasingan diri.

Pengelolaan Waktu (mengatur lahir dan batin)
waktu dibagi menjadi 2 hitungan yaitu:
kalau hitungan kuantitatif semua orang sama yaitu 1 hari=24 jam,sedangkan hitungan kuantitatif dalam 1 hari apa yang dapat kamu berikan?.

Bicara Manajemen maka akan membicarakan tentang:
  1. Perencanaan (Planning)
  2. Pengorganisasian(Organisation)
  3. Pelaksanaan(Activation)
  4. Pemantauan(Controlling)
  5. Evaluasi(Evaluation)
Pengelolaan Motivasi
Untuk dapat memotivasi atau memiliki pengelolaan motivasi maka kita haru memiliki dorongan dan penyemangat/pendobrak.

Oleh karena itu jika motivasi kita belum benar atau masih kurang motivasi atau tidak mempunyai motivasi,maka kita harus kembali ke niat awal kita (Back to Basic).

Motivasi ekuivalen dengan tingkat keimanan (kepercayaan) seseorang.

Referensi:
2 lembar kertas dari materi kuliah etika profesi,catatan diatas belum begitu lengkap karena penulis menulis seperti itu ,beberapa kata diperhalus dan diberi tambahan sedikit dan penyesuaian kata-kata.

3 komentar:

  1. Great to see that someone still understand how to create an awesome blog.
    The blog is genuinely impressive in all aspects.
    Great, I like this blog.
    poker online betting

    BalasHapus
  2. Perkenalkan, saya dari tim kumpulbagi. Saya ingin tau, apakah kiranya anda berencana untuk mengoleksi files menggunakan hosting yang baru?
    Jika ya, silahkan kunjungi website ini www.kbagi.com untuk info selengkapnya.

    Di sana anda bisa dengan bebas share dan mendowload foto-foto keluarga dan trip, music, video, filem dll dalam jumlah dan waktu yang tidak terbatas, setelah registrasi terlebih dahulu. Gratis :)

    BalasHapus