Sebab - Sebab kemalasan


(1).Maksiat dengan berbagai Jenisnya.

(2).Tidak mengingat kematian dan setelahnya.

(3).Tidak membaca Al-Qur'an.

(4).Tidak menjaga dzikir dengan sungguh-sungguh.

(5).Mengulur-ulur waktu (atau menunda-nunda pekerjaan-ed).

(6).Tidak merasa adanya pahala yang diberikan sebagai buah dari perbuatan baik.

(7).Selalu merasa dirinya suci.

(8).Tidak meminta nasihat dan tidak menerimanya bila dinasihati.

Referensi:
Ensiklopedi Mini Muslim-panduan Praktis Juru Dakwah dan Para Aktivis oleh Abdul Aziz bin Muhammad bin Abdullah As-Sadh_an halaman 146.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar